Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang - Resep Mamak

Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang

Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang Sahabat Resep Mamak yang berbahagia, kali ini Resep Mamak akan memberikan resep nikmat untuk santap bersama keluarga dengan judul Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang yang telah Resep Mamak uji coba dan analisa sehingga menciptakan hidangan yang enak dan mantap untuk di praktekkan bunda di rumah untuk keluarga tercinta.
Semoga resep masakan dan minuman yang Resep Mamak sajikan ini mengenai Resep resep-masakan, dapat menjadikan bunda dirumah menjadi bunda primadona bagi keluarga tercinta.

Judul : Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang
link : Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang

Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang - Hai Umi, bertemu lagi dengan saya, oh ya Umi, saya punya info buat Umi yang ingin membuat acara keluarga yang rame dan meriah di rumah. Terlebih lagi sih soal masakan, hehehe, apa ayo yang cocok, : ) kalau saya sih lebih baiknya masak rawon.

Mengapa seperti itu? karena rawon adalah masakan yang identik dengan acara keluarga, makanan ini hampir selalu ada disetiap pernikahan.

Bayangkan bagaimana Anda orang asli Malang-Jawa Timur yang kemungkinan sekarang ada di Jawa Tengah atau di luar pulau Jawa, pastinya jangan melewatkan untuk memasak rawon khas asli Malang, pastinya seru bukan, atau tidak jika Anda senang berwisata kuliner, belum lengkap rasanya jika Anda tidak mencicipi makanan Rawon Khas Malang ini, karena rasanya bisa membuat kita ketagihan.

Makanan ini sangat cocok ketika kita menambahkan mendol khas Malang juga lho, penasaran ingin membuatnya, dan resep rawon ini tidak kalah kog dengan resep rawon surabaya yang sudah sangat terkenal di Indonesia, baiklah agar tidak penasaran berikut adalah Resep Rawon Daging Khas Malang, silahkan mencoba.

resep rawon khas malang

Mula-mula kita siapkan dulu bahannya ya, bahanya mudah sekali dan selalu ada disekitar kita, baiklah deh, bahan rawon khas malang sebagai berikut ya:

Resep Rawon Daging

  • 6 bh kluek
  • 5 bh bawang merah
  • 6 bh bawang putih
  • 1 bh cabe
  • 1 bh tomat
  • 2 bh miri
  • 1 sdm tumbar
  • ½ sdm ketumbar
  • +- 2 cm kunir
  • +- 2 cm jahe
  • +- 1 cm kunci
  • +- 1 cm kencur
Bahan atau bumbu rawon:
  • ½ kg daging
  • 1 bh bawang prei
  • 1 lmbr daun jeruk purut
  • 2 cm laos
  • 1 bh sere
  • 2 sdm garam, 2 sdm gula

Setelah bahan atau bumbu rawon khas malang nya sudah terkumpul dengan rapi, langkah selanjutnya adalah cara membuatnya, kalau bahannya saja mudah tentunya membuatnya juga mudah lho, penasaran, berikut caranya.

Cara membuat rawon yang enak:

  1. Daging direbus hingga empuk.
  2. Bahan 1 dihaluskan, ditumis sampai matang (keluar minyak) ditambah bahan 2 kecuali daging
  3. Masukkan bumbu yang selesai ditumis ke dalam rebusan daging
  4. Tunggu sampai benar-benar masak, daging empuk
  5. Sajikan dengan bawang goreng dan akan lebih nikmat jika di nikmati dengan Mendol Khas Malang
Nah itu adalah salah satu jenis resep makanan yang ada Indonesia, dan masih banyak lagi resep masakan lainnya yang pasti bikin lidah ngiler, hehehe oke berhubung saya lagi semangat, saya akan bagikan beberapa resep masakan lainnya yang masih membahas masalah rawon ini, silahkan dicoba ya.

Resep rawon daging sapi jawa timur

Bahan
  • daging sapi
  • Kluwek
  • merica bubuk
  • Tumbar
  • Tahu
  • Bawang putih
  • Penyedap rasa
  • Jinten
  • Bawang merah
  • Daun bawang merah
  • Garam
  • Serai
Cara membuat rawon daging sapi jawa timur
  1. Ambil daging sapinya
  2. Lalu bersihkan, setelah itu potong daginnya
  3. Kemudian tumis
  4. Pastikan dagingnya sampai empuk lalu sisihkan
  5. Haluskan bahan - bahan yang sudah disiapkan
  6. Dan tumis sampai harum
  7. Lalu masukkan semua bahan yang ditumis beserta dengan bumbu halusnya 
  8. Aduk pelan-pelan, dan cicipi
  9. Masak sampai matang
  10. Angkat dan sajikan.
Bagaimana Umi cukup mudah bukan cara membuatnya, dan makanan ini sangat enak sekali saat kita santap di pagi hari.

Demikian ya Umi  Resep Cara Membuat Rawon Khas Malang, tentunya masih banyak resep yang menarik dan cocok untuk menjamu tamu istimewa Anda. Dan sampai jumpa di artikel resep masakan lainnya, terimakasih.

sumber gambar : http://www.infomakan.com/wp-content/uploads/2011/05/IMG_0058.jpg

Baca juga



Demikianlah Artikel Resep Mamak Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang

Semoga sajian Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang resep kali ini bermanfaat dan mudah-mudahan bisa memberi hidangan keluarga untuk keluarga anda semua. Cukup sekian dan sampai jumpa di postingan artikel Resep Mamak lainnya.

Anda sekarang membaca artikel REsep Mamak Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang dengan alamat link https://resepmamakq.blogspot.com/2017/11/resep-cara-membuat-rawon-daging-khas.html

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Resep Cara Membuat Rawon Daging Khas Malang"

Posting Komentar